Selasa, 27 November 2012

Mengenal Berbagai macam settingan jaringan pada virtual box.




Virtual Box adalah satu software untuk mem-virtualkan sebuah komputer. Jadi kita  bisa ‘membuat’  komputer lain didalam komputer yang kita miliki. Dengan spece ram,vga dan hardisk virtual sesuai dengan yang kita hendaki.Sehingga pada komputer virtual tersebut kita juga bisa meninstall berbagai macam sistem operasi yang ingin kita pelajari.
Dan bagi yang belajar jaringan dan terkendala resource, yang hanya punya satu buah PC , bisa menjadikan virtualbox sebagai fasilitas belajar jaringan juga Lho.!! Kita bisa ‘membuat’ banyak komputer dan menggabungkannya kedalam sebuah jaringan LAN. Jadi kita seolah – olah punya banyak komputer. Hemat Bukan ???!! J
Untuk membuat sebuah jaringan pada virtual Box yang harus diperhatikan adalah mengenai setting jaringan pada masing – masing komputer virtual. Maka dari itu, pada pembahasan kali ini kita akan mengenal berbagai macam setting jaringan pada virtual box. Tapi sebelumnya anda harus bisa membedakan antara computer host dan komputer guest.

  • Komputer Host   : Komputer ‘Nyata’ kita, komputer dimana software virtual box diinstal di  dalamnya.
  • Komputer Guest : Komputer ‘virtual’. Komputer yang ada pada virtual box.
Setelah mengenal kedua istilah tersebut mari langsung ke setting jaringan, adapun untuk membuat mesin/komputer virtual baru bagi yang belum pernah silahkan nyari tutorial ditempat lain J atau dicoba2 sendiri saja, mudah kok !!

Untuk cara setting jarigan pada virtual Box pilih komputer guest kemudian klik setting --> jaringan 
Disini kita bisa menambahkan adapter LAN hingga 5 buah adapter. adapun jenis setting jaringan biasanya adalah :
  • NAT
  • Briged Adapter
  • Jaringan Internal (Internal Network)
  • Host Only Adapter

NAT : Setting jaringan dengan model NAT akan membuat  komputer guest (virtual) dapat melakukan ping ke komputer host (nyata) tapi tidak sebaliknya.
Jadi apabila komputer host terhubung dengan internet dengan model NAT komputer guest pun juga bisa terhubung ke internet.

Briged Adapter : Setting jaringan dengan bridged menyebabkan antar komputer host dan guest bisa saling terhubung.
Setting Bridge adapter bisa dihubungkan dengan adapter wifi atau ethernet pada komputer host (nyata). Jadi apabila  komputer host terkoneksi dengan internet pake lan card (ethernet) maka bisa disharing ke komputer guest dengan sharat IP adress guest di setting satu network dengan ip ethernet komputer host.

Jaringan Internal (Inernal Network) : Dengan settingan ini komputer – komputer di linkungan virtual saja yang bisa saling terhubung. 

Host Only Adapter : Untuk menghubungkan antara komputer pada virtual box dengan komputer host. Jadi antar keduanya bisa saling terhubung (ping). Dan ingat setting ip address masing2 pada network yang sama.

Dengan mengenal macam - macam settingan di atas, kita harapakan anda bisa membuat simulasi jaringan dengan menggunakan VirtualBox. Tetap semagat :D ...

Senin, 26 November 2012

Konfigurasi Hotspot Mikrotik pada Virtual box


Berikut adalah bagaimana cara untuk mengaktifkan jaringan hotspot mikrotik yang diinstal pada mesin virtualbox.
1. Setting mesin virtual
> network 1 enable Host-only adapter
> network 2 enable Bridge “Pilih perangkat wireless anda”

2. Setting ip host-only adapter di OS asli
> 192.168.100.2 subnetmask 255.255.255.0
3. Jalankan mesin mikrotik ubah nama interface
> interface set 0 name=public
> interface set 1 name=hotspot
4. Beri ip address interface
> ip address add address=192.168.100.1 interface=public
> ip address add address=192.168.1.1 interface=hotspot
5. Tes koneksi ke OS asli menggunakan interface public
> ping 192.168.100.2
6. Jika sudah terhubung masuk ke winbox menggunakan ip 192.168.100.1
7. Setting dhcp server
> menu IP -> DHCP server -> DHCP setup -> Pilih interface “hotspot” next -> network address “192.168.1.0/24″ next ->
default gateway “192.168.1.1″ next -> DHCP relay “kosongkan”
8. Setting hotspot
> menu IP -> hotspot -> hotspot setup -> pilih interface “hotspot” next ->
local address of network “192.168.1.1/24″ & “enable masquerade network” next ->
masukkan range ip yang diinginkan “192.168.1.2-192.168.1.254″ next -> certificate “none” next ->
ip address of SMTP server “0.0.0.0″ (karena kita tidak membuat SMTP server) next -> DNS servers “kosongkan”->
nama DNS “kosongkan”
9. Untuk menjadikan perangkat wireless menjadi access point untuk menyebarkan ip dari mikrotik, ikuti langkah berikut
>  Pada OS asli Open network and sharing center -> set up a new connection or network ->
set up wireless ad hoc -> penjelasan singkat jaringan ad hoc next -> Network name “MikroTik” -> Security type No authentication (open) ->
enable save network next -> The as network is ready to use -> Close
10. Access point sudah aktif dan siap menerima user dan siap membagi ip
Terima kasih :)

Rabu, 07 November 2012

Membuat efek daun pada blog.


Yang pertama mesti kamu lakukan yakni: 
  • login ke dashbord blog kamu
  • pilih 'Rancangan / Design'
  • klik 'Tambah gadget / Add gadget'
  • pilih widget 'HTML/javascript'
  • kemudian copy dan pastekan script dibawah ini.
    <script src="http://blogtegal.googlecode.com/files/efek-daun.js" type="text/javascript"/>
  • terakhir klik Simpan

Cara membuat Title bar berjalan.


Langkah membuat TITLE BAR berjalan. 
  • login ke dashbord blog kamu.
  • pilih ''RANCANGAN / DESIGN''
  • pada halaman ''Element laman'' klik 'Tambah Gadget'
  • pilih widget ''HTML/Javascript'' dan tempatkan script berikut didalamnya.
  • terakhir klik SIMPAN
Script yang di copy:
<script> function tb8_makeArray(n){ this.length = n; return this.length; } tb8_messages = new tb8_makeArray(3); tb8_messages[0] = "WELCOME TO OUR WEBSITE"; tb8_messages[1] = "INFORMATION ABOUT INTERNET"; tb8_messages[2] = "AND THANKS FOR VISITING"; tb8_rptType = 'infinite'; tb8_rptNbr = 5;tb8_speed = 125tb8_delay = 1000; var tb8_counter=1; var tb8_currMsg=0; var tb8_tekst =""; var tb8_i=0; var tb8_TID = null; function tb8_pisi(){ tb8_tekst = tb8_tekst + tb8_messages[tb8_currMsg].substring(tb8_i, tb8_i+1); document.title = tb8_tekst; tb8_sp=tb8_speed; tb8_i++; if (tb8_i==tb8_messages[tb8_currMsg].length){ tb8_currMsg++; tb8_i=0; tb8_tekst="";tb8_sp=tb8_delay; } if (tb8_currMsg == tb8_messages.length){ if ((tb8_rptType == 'finite') && (tb8_counter==tb8_rptNbr)){ clearTimeout(tb8_TID); return; } tb8_counter++; tb8_currMsg = 0; } tb8_TID = setTimeout("tb8_pisi()", tb8_sp); } tb8_pisi() </script>

Keterangan:
" pada tulisan yang berwarna ungu adalah tampilan teks, ganti sesuai keinginan kamu.
" pada tulisan yang berwarna hijau tb8_speed = 125 adalah kecepatan teks berjalan pada TITLE BAR, silahkan expresikan sesuai keinginan kamu.

Cara membuat cursur bertaburan bintang di blog.


Membuat Cursor Bertaburan Bintang

Ada banyak sekali untuk meodifikasi atau membuat pernak-pernaik tentang cursor, yang sudah kita bahas saja ada mengubah cursor dengan gambar, membuat teks yang berputar mengelilingi cursor. Dan kali ini belajar membuat cursor yang bertaburan bintang. jadi saat cursor kita bergerak akan turun bintang-bintang dari cursor. Ada beberapa warna bintang yang bisa kita pilih untuk ditampilkan di blog kita.

Cara Membuat Cursor Bertaburan Bintang
1. Login ke blogger
2. Pilih Rancangan kemudian Tambah Gadget
3. Pilih HTML/JavaScript
4. Masukan salah satu kode HTML sesuai warna yang kita inginkan berikut ini:

<script src="http://kikiefendiclock.googlecode.com/files/www.kikiyo.co.cc.cursor-bintang-biru.js" type="text/javascript"></script>

5. Kita warnan biru dengan, hijau, merah, ungu, silver, kuning, hitam
6. Simpan jika sudah selesai.

Poll

Shoutbox

Teman

Pencarian

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | cheap international calls